Rutan Balikpapan Gandeng Dinas Kesehatan Laksanakan pemeriksaan kesehatan bagi petugas dan warga binaan

    Rutan Balikpapan Gandeng Dinas Kesehatan Laksanakan pemeriksaan kesehatan bagi petugas dan warga binaan

    Balikpapan - Dalan rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke - 60, Rutan Balikpapan mengandeng Dinas Kesehatan Kota Balikpapan laksanakan pemeriksaan kesehatan bagi Petugas dan Warga Binaan Pemasyarakatan, kegiatan berlangsung di Aula Serba Guna Rutan Balikpapan, Rabu (17/04/2024).

    Pemeriksaan kesehatan ini ditujukan kepada Petugas Dan warga binaan yang mempunyai keluhan maupun yang ingin mengecek tensi, gula darah, kolesterol, dan asam urat. 

    Kepala Rutan Balikpapan, Agus Salim menjelaskan tujuan diadakannya kegiatan ini untuk memonitor kesehatan dari warga binaan dan juga petugas rutan balikpapan

    "Kegiatan ini sebagai bentuk pelayanan kesehatan yang kami tujukan kepada warga binaan, guna untuk mengobati atau mencegah penyakit para warga binaan." Ucap Agus Salim

    Warga Binaan mengantri dengan tertib untuk melakukan serangkaian tes kesehatan dan tak ketinggalan petugas rutan balikpapan juga ikut mengantri untuk mengecek kesehatan.

    GALIH WICAKSONO

    GALIH WICAKSONO

    Artikel Sebelumnya

    Rutan Balikpapan Adakan Penyuluhan Kesehatan...

    Artikel Berikutnya

    Rutan Balikpapan Gandeng Dinas Kesehatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Jelang Hari Jadi TNI AD Ke-79 TA 2024, Koramil Tembagapura Gelar Karya Bakti dan Pemberian Bansos
    Kompolnas Apresiasi Langkah Cepat Polda NTB dalam Kasus Kekerasan Seksual IWAS
    Catatan Emas Tim Taekwondo Garbha Presisi, Jadi Juara umum 2 di Asian Police Championship Open 2024

    Ikuti Kami